Karya Santri Kuttab Daarussalaam dalam Pembelajaran Siroh

Karya Santri Kuttab Daarussalaam dalam Pembelajaran Siroh

[PETA JAZIRAH ARAB] Pada pertemuan pertama pembelajaran Siroh Nabawiyah, anak-anak diminta menggambar peta Jazirah Arab untuk mengetahui batas-batas wilayahnya. Sebagian besar Jazirah Arab merupakan padang pasir, gurun yang luas dan tandus. Karena kondisi inilah dua bangsa besar yang ada di sekitar Jazirah Arab tidak mau menjajah wilayah Jazirah Arab. Allah telah menjaga jazirah Arab dengan…

HAFLAH TAKRIM, PELEPASAN SANTRI DAN HAFLAH AKHIRUSSANAH KUTTAB DAARUSSALAAM

HAFLAH TAKRIM, PELEPASAN SANTRI DAN HAFLAH AKHIRUSSANAH KUTTAB DAARUSSALAAM

Ahad, 12 Juni 2022 (12 Dhzulqoidah 1443 H) Telah  terselenggara Haflah Takrim ke- IX untuk lembaga qur’an TPQ Rumah Baca Qur’an Daarussalaam dan ke- VII untuk Kuttab Daarussalaam. Pelepasan Santri angkatan ke-IV PKBM Kutttab Daarussalaam dan ke-I untuk Pengasuhan Halimah As-Sa’diyah. Serangkaian acara tersebut berlangsung di Convention Hall UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta. Acara ini dibersamai…

Dzikir yang Dibaca di Waktu Pagi

Dzikir yang Dibaca di Waktu Pagi

Dzikir yang Dibaca di Waktu Pagi (Antara Shubuh hingga siang hari ketika matahari akan bergeser ke barat) أَعُوذُ بِاللَّهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيمِ “Aku berlindung kepada Allah dari godaan syaitan yang terkutuk.” [1] Membaca ayat Kursi اللَّهُ لاَ إِلَهَ إِلاَّ هُوَ الْحَيُّ الْقَيُّومُ، لاَ تَأْخُذُهُ سِنَةٌ وَلاَ نَوْمٌ، لَهُ مَا فِي السَّمَاوَاتِ وَمَا فِي الْأَرْضِ، مَنْ ذَا…